PSAJ

Tag

Puncak Perjalanan Pendidikan, Evaluasi Akhir Kelas XII dan Langkah Menuju Masa Depan

Rabu, 20 Maret 2024. Pada hari ini sampai dengan Kamis, 28 Maret 2024 akan di adakan kegiatan Penilaian sumatif akhir pada jenjang( PSAJ ) kelas XII tahun 2023/2024 di SMK N 1 GANTIWARNO. Penilaian sumatif akhir pada jenjang kelas XII adalah tahapan evaluasi akhir yang sangat penting dalam proses pendidikan siswa di sekolah menengah atas....
Read More
26
Mar